Buku ini mengungkap salah satu fragmen sejarah Islam awal melalui salah satu tokohnya : Muawaiyah bin Abi Sufyan. Perujukannya pada berbagai kitab hadis dan tarikh yang muktabar yang disertai dengan analisis kritis yang konstruktif menjadikan buku ini demikian berharga.